Cara membuat layang layang

Pembukaan
Layangan atau Layang-layang adalah salah satu
jenis permainan yang terbuat dari kertas
berkerangka yang terhubung dengan benang dan
diterbangkan ke udara. Pada umumnya, yang
sering memainkan permainan ini adalah anak
laki-laki, tapi saat ini banyak kita temukan orang
tua atau orang dewasa yang bermain layang-
layang.

  BAHAN :
2 bilah bambu, lem, kertas minyak, benang,
pisau, timbangan kecil, penggaris dan gunting.
LANGKAH :
1. pertama ukur dan potong sama panjang
bambu, lalu raut menggunakan pisau.
2. setelah itu timbang menggunakan timbangan
kecil sampai beratnya sama.
3. lalu buat kerangka layangan yang
dihubungkan dengan benang.
4. selanjutnya tempelkan kertas minyak
menggunakan lem pada kerangka
5. terakhir tunggu sampai kering lem tersebut,
sehingga layang-layang tersebut siap diterbangkan.

Contact Form

Name

Email *

Message *